Jumat, 27 November 2015

SMP NESAGA Cerdas IT


SMP Negeri 1 Gabuswetan adalah sekolah yang berbasiskan IT yang tinggi. Hampir dari seluruh murid kelas 9 di SMP Negeri 1 Gabuswetan ini, mempunyai BLOG. Di SMP Negeri 1 gabuswetan ini khususnya kelas 9, di ajarkan apa itu blog, bagaimana kegunaan blog, dan apa saja keuntungan dalam menggunakan blog.
Beberapa kesimpulan yang dapat saya ambil dalam pembalajaran tentang blog adalah:
  1. Pengertian Blog 
    BLOG adalah bentuk Aplikasi Web, yang pada dasarnya merupakan bagian dari situs website yang dapat diakses secara online yang memiliki fungsi utama memuat tulisan-tulisan dan gambar dimuat dalam posting pada setiap halaman web. Blog biasanya dikelola oleh pengguna tunggal sebagian lainnya oleh beberapa penulis dibuat sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.
  2. Fungsi Blog
    Fungsi blog pada dasarnya adalah sebagai media publikasi untuk menyalurkan ide atau catatan harian melalui tulisan-tulisan yang di muat dalam posting. Dalam perkembangan sekarang, blog bisa digunakan untuk menghasilkan uang melalui iklan yang terpasang di blog. Untuk dapat menghasilkan uang, tentu blog harus mempunyai pengunjung.
  3. Keuntungan Dalam BlogKeuntungan blog tersendiri ialah tergantung bagaimana cara pengguna blog tersebut menggunakannya. Dengan Blog kita bisa menghasilkan uang dengan hanya memasang iklan di postingan-postingan tersebut.

Profil SMP Negeri 1 Gabuswetan

profil SMP Negeri 1 Gabuswetan

SMP NEGERI 1 gabuswetan yang biasa sering disebut dengan sebutan  NESAGA, Beberapa bulan kebelakangan ini sejak NESAGA dipimpin oleh Bapak Hj. Soim Muhadir, M.pd , NESAGA banyak mengalami perubahan yang lebih baik. Warna cat yang sekarang sedikit lebih cerah dibandingkan sebelumnya, bangunan-bangunan pun banyak mengalami perubahan yang sangat pesat.
Di NESAGA muridnya ditanamkan rasa diplin, ber akhlak mulia dan berguna bagi nusa dan bangsa. Dan muridpun di ajarkan untuk menjadikan sekolah sebagai wawasan wiatamandala yakni sebagai tepat mendidik, mengajar, dan melatih.
Peraturan dan kegiatan disekolah ini pun tertata dengan sebegitu detailnya. Di NESAGA bel dibunyikan 2 kali pada pukul 06.30 pertanda unttuk semua siswa berkumpul di lapangan 1 (upacara) untuk melaksanakan kegiatan rutin setiap hari senin upacara bendera, Pada kegiatan upacara biasanya petugasnya di gilir dari kelas 91 seterusnya. Dan tim pengibar bendera dari siswa/i terpilih di setiap masing-masing organisasi. Dilatih oleh Khaeril Anwar dan TIM paskibra lainnnya. Upacara bendera biasanya di Pembinai oleh wali kelas, kelas tersebut. Selasa-jum'at sholat dhuha berjamaah dari kelas 7a-99 sampai guru dan TU nya. Dan dilanjutkan dengan mengaji bersama yang dipimpin juga oleh kelas bergiliran. Dan biasanya setelah mengaji bersama da pembacaan arti dan rangkumannya, setelah itu terkadang ada evaluasi setiap minggunya yang di sampaikan oleh Pa Aguas Doank dan setiap hari sabtu kita olahraga dengan di komandoi oleh Pa Ato yang biasa di sebut oleh murid-murid (Pa Roger). Dan gerbang ditutup pukul 06.40 WIB, betapa disiplinnya bukan sekolah kami? Hehe


SMP Negeri 1 gabuswetan adalah SMP yang dimana murid, guru dan TU nya sangat kompak. Seperti yang sekarang sedang terjadi, di NESAGA kita sedang bekerja sama untuk membuat lingkungan sekitar sekolah menjadi bersih, untuk menuju sekolah berbudaya lingkungan.
Di NESAGA ini memiliki tempat sampah tiga warna di setiap tempat.
Berikut arti 3 tempat sampah di NESAGA
  1. Warna hijau untuk sampah organik, sampah Organik adalah golongan sampah yang cepat membusuk. Jenis sampah  ini merupakan sisa bahan-bahan kebutuhan makhluk hidup.
  2. Warna kuning untuk sampah anorganik, golongan sampah ini adalah tidak membusuk (anorganik). Jenis sampah ini merupakan sisa-sisa proses produksi seperti plastik, kaca kaleng dan lain-lain..
  3. Warna merah untuk sampah yang mengandung Bahan-bahan Beracun dan berbahaya, jenis sampah sisa dari bahan-bahan berbahaya dan beracun diperlukan penanganan khusus untuk mengelola jenis sampah ini. Contoh-contoh sampah B3 adalah baterai bekas, bahan-bahan kimia, sarung tangan bekas yang mengandung minyak atau oli, dan lain sebagainya.
Semoga warga nesaga semuanya bisa menjaga ke asrian lingkungan sekolah kita, dan bisa mewujudkan keginginan kita semua yaitu menjadikan sekolah NESAGA menjadi sekolah yang berudayakan lingkungan se-indramayu bahkan jawa barat,
GO GREN NESAGA!!!!


Kamis, 05 November 2015

Soal Uji Kompetensi halaman 11

Hai teman ... Kali ini aku mendaptkan tugas untuk memposting Soal Uji Kompetensi dari halaman 1 s.d 25 beserta jawabanya. Mohon jangan percaya jawaban saya ya :)


UJI KOMPETISI
A.   Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang benar!
1. Daerah/ruangan yang memiliki akses wife ke internet ...
a. Network c. Hotspot
b. NIC d. Www
Jawab : C
2. Modem merupakan salah satu perangkat yang digunakan untuk mengakses internet,
modem adalah salah satu perangkat ...
a. Keras c. Tambahan
b. Lunak d. Software
Jawab : A
3. WWW merupakan kepanjangan dari ...
a. World wild we
b. World wide web
c. Word wide web
d. World wide word
Jawab : B
4. Ikon di toolbar browser yang digunakan untuk menampilkan website yang
berhubungan dengan multimedia adalah ...
a. media c. favorite
b. search d. home
Jawab : A
5. menu pada mozila firefox yang digunakan untuk memperlihatkan judul web sedang
di akses adalah ...
a. google bar c. address bar
b. menu bar d. title bar
Jawab : D
6. Ikon pada mozilla firefox yang digunakan menuju sebuah alamat utama web yang
telah ditemukan adalah ...
a. home c. search
b. forward d. stop
Jawab : A
7. Bagian jendela browser jendela yang berfungsi untuk menampilkan proses loading
sebuah halaman web adalah ...
a. title bar c. addres bar
b. toolbar d. status bar
Jawab : D
8. Lokasi di internet yang memungkinkan untuk mengakses dokumen web disebut ...
a. HTML c. Homepage
b. HTTP d. Hypertext
Jawab : B
9. Surat elektronik yang berisi pesan-pesan elektronik dininternet disebut juga dengan
a. pop mail c. e-mail
b. web mail d. website
Jawab : C
10. Sebuah protokol yang bertugas sebagai pengenal dan pengantar paket data ke alamat
yang dituju adalah ...
a. HTP c. IRC
b. FTP d. IP
Jawab : D
11. Penyedia jasa internet disebut dengan ...
a. backbone c. intranet
b. ISP d. internet
Jawab : B
12. Internet di Indonesia dikembangkan pertama kali pada tahun ...
a. 1995 c. 1983
b. 1962 d. 1998
Jawab : B
13. ARPA merupakan sebuah organik pengembangan internet yang bernaung dibawah
departemen ...
a. Perekonomian Amerika serikat
b. Sosial Amerika Serikat
c. Pertahanan Amerika Serikat
d. Militer Amerika serikat
Jawab : C
14. Suatu protocol yang digunakan handphone atau PDA untuk mengakses internet dengan
format teks disebut ...
a. WAP c. web hosting
b. web browser d. web page
Jawab : A
15. Suatu web site yang mnyediakan berbagai informasi dan fasilitas bagi pengunjungnya
disebut ...
a. web browser c. web page
b. web hosting d. web portal
Jawab : A
16. Seorang atau organisasi  para pengguna internet disebut ...
a. pembobol c. hacker
b. netter d. cracker
Jawab : B
17. Fasilitas berikut yang berfungsi untuk berdiskusi secara jarak jauh, dimana kamu dapat
memberikan pendapat dan tanggapan melalui internet adalah ...
a. e-mail c. remote login
b. chatting d. komputer
Jawab : B
18. Kode yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web disebut ....
a. HTML c. remote login
b. HTTP d. hypertext
jawab :  B
19. Program yang digunakan untuk akses internet adalah ...
a. Linux c.surifng
b. Ms.word d. shareware
Jawab : A
20. Kegiatan menjelajahi situs internet untuk mencari informasi disebut dengan ...
a. cahtting c. surfing
b. browser d.sharewere
Jawab : C
21. Kumpulan jaringan komputer yang saling terhubung secara lokal area disebut ...
a. internet c. backbone
b. intranet d. ISP
Jawab : A
22. Dibawah ini merupakan sifat-sifat email, kecuali ...
a. dapat menyertakan file-file
b. panjang surat yang dikirim dibatasi
c. sarana komunikasi yang murah
d. dapat dikirim dengan cepat
Jawab : B
23. Fasilitas di internet dimana kita dapat melakukan percakapan langsung dengan
orang yang merentas data di internet disebut ...
a. FTP
b. newsgroup
c. file sharing
d. instant messaging
Jawab: B
24. Orang yang merentas data di internet disebut ...
a. pembobol c. hacker
b. netter d. cracker
Jawab: A
25. Suatu sistem diskusi kelompok pada jaringan internet, di mana artikel-artikel atau
makalahnya disitribusikan ke seluruh pemakai internet diseluruh dunia
disebut ...
a. usenet
b. remote login
c. wais server
d. white pages directory
Jawab: B